Cara sederhana untuk file sharing antara OS Host dengan OS Guest adalah :
1. Buka program VMware yang sudah terinstall.
2. Jangan Power On terlebih dahulu. Tapi pilih "Edit Virtual Machine Settings".
3. Pilih option. Ada banyak pilihan pengaturan, untuk file sharing ini hanya atur Shared Folders
lalu pilih always enabled. Setelah itu pilih folder yang aka dishare dengan klik Add.
4. Lalu akan muncul box seperti di bawah, klik next.
5. Pilih folder yang akan dishare lalu klik browse, lalu klik next.
6. Pilih Enable the share, itu artinya file yang kita share dapat kita edit.
Apabila kita pilih yang read only kita hanya bisa membaca file tersebut. Klik Finish
7. Data folder yang aka dishare sudah terisi. Kemudian klik ok untuk melanjutkan
ke langkah selanjutnya.
8. Ini saatnya untuk Power on virtual machine.
9. Registrasi untuk masuk ke Windows 8.
10. Pada dekstop klik Windows Exlporer. Kemudian klik pada network.
Di sana terdeteksi 2 komputer,yaitu nama komputer guest dan host, tapi di sini
host hanya tertulis vmware-host.
11. Klik kanan pada network, lalu klik Map network drive.
12. Isikan tempat drive folder yang akan disharing. Kemudian pilih kembali folder yang
akan disharing dengan klik browse, lalu klik Finish.
13. Kita buka pada OS guest, folder yang tadi di share dari OS Host sudah berhasil
dan dapat dilihat di OS guest.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar